Cara shutdown komputer menggunakan keyboard (Ubuntu)
Bagaimana cara paling mudah untuk mematikan/shutdown Ubuntu? Biasanya orang masih menggunakan menu Shut Down yang ada di panel atas paling kanan dari Ubuntu. Ada juga yang mematikan Ubuntu dengan cara menjalankan sebaris perintah di Terminal. Tapi manakah cara yang paling…